Mataram, globeindonesia.com – Visi Go International STKIP Taman Siswa (Tamsis) Bima berada pada relnya. Visi itu diperkuat dengan cara terus melakukan peningkatan kapasitas. Kali ini, dosen Tamsis lulusan Monash Austalia, Ika Suciwati, S.Pd., M.TESOL menghadiri lokakarya Pengelolaan Konferensi Internasional. Lokakarya diadakan di ruang rapat Prof. Morisco, Fakultas Teknik Universitas Mataram (UNRAM). Kegiatan ini bertujuan sebagai […]