234dc79c-5412-4539-bbd4-601afa4e7e58
Kabar Bisnis

Pj Bupati Jepara Promosikan Produk Lokal Lewat Tiktok Live

JEPARA – Di era digital dan perkembangan media sosial, komunikasi menjadi kian mudah dan menarik. Salah satunya dengan adanya fitur siaran langsung yang dimiliki sejumlah aplikasi media sosial seperti Tiktok. Potensi tersebut secara jeli dimanfaatkan Penjabat (Pj) Bupati Jepara H. Edy Supriyanta untuk menyapa dan menerima aduan masyarakat Jepara. Turut hadir Kapolres Jepara AKBP Wahyu […]