Jakarta – Siti Nur Elisa atau yang memiliki nama beken Baby Echa saat tepat usia 19 tahun di 12 Desember 2021 resmi masuk partai politik. Gadis cantik ini masuk di kepengurusan sebagai Ketua Departemen Dewan Pimpinan Pusat Partai Usaha Kecil Menengah (DPP Partai UKM). Echa sapaan akrabnya sudah terlibat aktif di Partai UKM saat Launching […]