Kabar Pariwisata

Kadin Kabupaten Bekasi Dukung Program Pemulihan Ekonomi Pasca Pandemi Ccovid-19

BEKASI – Pemulihan ekonomi di tengah pandemi Covid-19 butuh sinergitas segala sektor bukan hanya pelaku usaha. Pemulihan ekonomi tidak bisa dilakukan sendiri-sendiri, seluruh sektor harus bersinergi bersama-sama, mulai pelaku, pemerintah dan sektor lainnya. Karena itu, Kadin Kabupaten Bekasi mengambil peran untuk menjalin hubungan komunikasi dan kemitraan yang baik antar pihak. Hal tersebut disampaikan Humas Kamar Dagang […]