JEPARA – menjadi kota satu-satunya di Jawa Tengah peraih Adipura dengan predikat Kencana. Secara nasional, hanya ada lima kabupaten dan kota yang dianugerahi Adipura Kencana. Hal ini menjadi kado keberhasilan masyarakat Jepara dalam menciptakan lingkungan bersih dan sehat. “Adipura Kencana adalah sebagai simbol peluncur semangat untuk berkarya menyambut hari jadi ke-474 pada tanggal 10 April […]
