IMG-20231113-WA0206
Kabar Ekonomi

Total Pendapatan APBD Jepara 2024 Capai Rp2,416 Triliun

JEPARA – Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) APBD Kabupaten Jepara 2024 disetujui oleh DPRD dan Penjabat Bupati H. Edy Supriyanta. Disepakati, anggaran pendapatan mencapai Rp2,416 triliun. Sedangkan untuk anggaran belanja sebesar Rp2,521 triliun.   Kesepakatan atas Ranperda APBD ini diambil dalam rapat paripurna DPRD Kabupaten Jepara, Senin (13/11/2023). Penjabat Bupati Edy menuturkan, dari APBD yang disepakati […]

IMG-20231107-WA0074
Kabar Ekonomi

Pj. Bupati : Jangan Sampai Ada Warga Jepara yang Tidak Bisa Makan

JEPARA – Penjabat Bupati (Pj.) Bupati Jepara Edy Supriyanta menjamin kebutuhan pangan warganya. Bahkan Edy mengajak para pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jepara mengumpulkan iuran bulanan untuk membeli beras. Beras tersebut nantinya dibagikan kepada masyarakat miskin yang membutuhkan.    Hal ini disampaikan Edy Supriyanta, dalam dialog Iinteraktif Bupati Menyapa, di Radio Kartini FM, pada […]

IMG-20231031-WA0111
Kabar Ekonomi

Perumda Resmikan Pabrik Paving Block dan Batako di Suwawal Timur

JEPARA – Salah satu Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Kabupaten Jepara, Perusahaaan Umum Daerah (Perumda) Aneka Usaha meresmikan usaha barunya yaitu pabrik paving block dan batako (bata interlock, dan semen mortar. Produk tersebut diklaim sebagai produk lokal dengan kualitas terbaik.    Pabrik paving milik Perumda ini diresmikan oleh Sekda Jepara Edy Sujatmiko, pada Selasa 31 […]

Pemdes Cimahpar Salurkan Bansos Beras 10 kg kepada 469 KPM
Kabar Ekonomi

Pemdes Cimahpar Salurkan Bansos Beras 10 kg kepada 469 KPM

Kalibunder- Pemerintah Desa Cimahpar melakukan penyaluran bansos beras sebanyak 10 kg, kegiatan ini berlangsung di Aula Desa Cimahpar, Kecamatan Kalibunder, Kabupaten Sukabumi Senin(2/10/2023)  Hadir dalam kegiatan tersebut Muspika kecamatan Kalibunder, Kepala desa Cimhpar serta Jajarannya, BPD dan unsur terkait lainnya.  Total penerima bansos beras di Desa Cimahpar mencapai 469 orang Keluarga Penerima Manfaat (KPM), diharapkan […]

Warung PKK Desa Sukamaju Pertama di Kecamatan Cimanggu, Semoga Menjadi Ragi untuk Desa Lainnya 
Kabar Ekonomi

Warung PKK Desa Sukamaju Pertama di Kecamatan Cimanggu, Semoga Menjadi Ragi untuk Desa Lainnya 

SUKABUMI- Camat Cimanggu Asep Rusli Rusmawijaya S.Pd.,KP.M.,MPd dan Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kecamatan Cimanggu Arni Octavianti S.Pd, menghadiri kegiatan Lounching Warung PKK di Desa Sukamaju, Kecamatan Cimanggu, Kabupaten Sukabumi, Senin (2/10/2023). Warung PKK ini menjadi bagian dari upaya Tim Penggerak PKK untuk menguatkan sektor ekonomi maupun pendidikan keluarga dan untuk pemberdayaan perempuan […]

Screenshot_20230930-171632
Kabar Ekonomi

Perum Mindahan Permai Pilihan Hunian Tepat di Daerah Mindahan Batealit Jepara

JEPARA – Semakin banyak persaingan tempat hunian atau tempat tinggal yang berbasis Perumahan dengan daya saing yang luar biasa sehingga para calon pembeli harus benar benar cermat dalam menentukan pilihan tepat tinggal atau rumah huni. Perumahan Mindahan Permai (PMP) yang berlokasi di wilayah Batealit Desa mindahan Kabupaten Jepara yang tepatnya terletak di depan pabrik garmen […]

Sertu Ludi Suherman Babinsa Koramil 0622-13 Jampangkulon, Hadiri Giat Sosialisasi LP2B di Desa Sekarsari
Kabar Ekonomi

Sertu Ludi Suherman Babinsa Koramil 0622-13 Jampangkulon, Hadiri Giat Sosialisasi LP2B di Desa Sekarsari

Sukabumi- Sertu Ludi Suherman Babinsa Desa Sekarsari hadiri giat sosialisasi Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (LP2B) dari BPP kecamatan kalibunder, dilaksanakan di Aula Kantor Desa Sekarsari, Kecamatan Kalibunder, Kabupaten Sukabumi, Rabu (27/09/2023)  Sosialisasi ini dihadiri oleh Muspika Kecamatan Kalibunder, Kepala BPP Kalibunder, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Kepada Desa Sekarsari beserta jajarannya, Gapoktan dan tamu undangan yang terkait lainya.  […]

Bantu Memasarkan Produk UMKM, Dandim 0622 Kabupaten Sukabumi Letkol Anjar Ari Wibowo Buka Gerai di GISBH
Kabar Ekonomi

Bantu Memasarkan Produk UMKM, Dandim 0622 Kabupaten Sukabumi Letkol Anjar Ari Wibowo Buka Gerai di GISBH

SUKABUMI- Dandim 0622 Kabupaten Sukabumi Letkol Anjar Ari Wibowo terus melakukan upaya membantu para pelaku UMKM, terutama dalam pemasaran di Wilayah Kodim 0622/ Kabupaten Sukabumi dan melaksanakan kerjasama dengan Grand Inna samudra beach hotel (GISBH) Palabuhanratu membuka gerai. Kerjasama antara Kodim 0622/ Kabupaten Sukabumi dengan Grand Inna samudra beach hotel dalam rangka untuk membantu pendampingan […]

IMG-20230822-WA0115
Kabar Ekonomi

Yayasan LBH Indonesia Menggugat Gelar Diskusi Publik Urgensi Tambak Udang di Karimunjawa Sebagai Pontensi Ekonomi Masyarakat

JEPARA – Pada hari Senin, 21/08/2023, Yayasan LBH Indonesia Menggugat mengadakan diskusi publik dengan tema “Urgensi tambak udang sebagai potensi pendapatan ekonomi masyarakat Karimunjawa ditinjau dari sisi regulasi dan tata kelola pemerintahan yang baik.” Diskusi ini dibuka oleh Ketua Dewan Pembina Yayasan LBH Indonesia Menggugat, Hutomo, dan bertempat di Resto Maribu Jepara Jawa Tengah.   […]

IMG-20230614-WA0081
Kabar Ekonomi

Segera Dicairkan, Bantuan untuk Petani Gagal Panen Akibat Banjir

JEPARA – Bantuan yang diberikan kepada petani gagal panen akibat banjir, harus digunakan untuk budidaya. Dengan demikian, produksi padi yang sempat terganggu karena dampak bencana tersebut, bisa dipulihkan.  Hal tersebut dikatakan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Jepara Edy Sujatmiko, terkait rencana pencairan bantuan lahan puso yang akan segera dilakukan. Dia mengatakan hal itu kepada para camat […]